Tegas! PDIP Tolak Presiden Tiga Periode

- 23 Agustus 2021, 18:44 WIB
Ilustrasi ruang sidang DPR RI.
Ilustrasi ruang sidang DPR RI. /

Angka itu unggul hampir 10 persen dari masyarakat yang menolak wacana amandemen sebanyak 19,5 persen. Sedangkan, minoritas atau hanya 9,1 persen responden menyatakan setuju terkait amandemen. Sisanya, sebanyak 42,8 persen abstain atau tidak memberi jawaban.

Baca Juga: Siap Digelar Pada September 2021, Asesmen Nasional Gantikan Ujian Nasional

"Kalau kita melihat di depan, awarness masyarakat terhadap amandemen ini masih sangat kurang, sehingga jawaban tidak tahu, juga masih sangat tinggi 42,8 persen," kata Direktur Eksekutif Fixpoll, Muhammad Anas dalam paparannya.

Survei Fixpoll dilakukan pada 16-27 Juli 2021, terhadap 1.240 responden yang dipilih menggunakan metode multistage random sampling, dan tingkat akurasi mencapai 95 persen.

"Sampel diambil di 34 provinsi seluruh Indonesia, dengan proporsi masing-masing 50 persen laki-laki dan perempuan," pungkasnya.

 

Halaman:

Editor: Ardi Hariadi

Sumber: Survei Fixpoll


Tags

Terkait

Terkini