3 Tips Menurunkan Gula Darah Secara Alami, Pengidap Diabetes Wajib Coba!

- 15 Oktober 2021, 15:36 WIB
Ilustrasi minum air putih untuk turunkan gula darah
Ilustrasi minum air putih untuk turunkan gula darah /Publiktanggamus.com/unsplash/engin akyurt

Selain baik untuk mencegah gula darah meningkat, hal ini juga bisa menurunkan berat badan seseorang.

Baca Juga: Jumat berkah! Perbanyak Doa di Waktu Sore Bakda Ashar, InsyaALLAH Dikabul

3. Kurangi Karbohidrat Olahan

Jenis-jenis makanan yang disebut karbohidrat olahan seperti nasi putih, sereal, permen, soda, dan lain sebagainya.

Lebih baik kurangi konsumsi karbohidrat olahan karena jenis-jenis makanan ini hampir tak memiliki vitamin, mineral, nutrisi, ataupun serat lagi.

Karbohidrat olahan juga dapat meningkatkan gula darah lantaran mempunyai indeks glikemik yang tinggi.

Beberapa jenis makanan yang memiliki indeks glikemik rendah antara lain gandum, buah-buahan, sayur-sayuran, dan kacang-kacangan.***

Halaman:

Editor: Namus Akbar Nasution

Sumber: Health Line


Tags

Terkait

Terkini