Sinyal Baik datang Dari Jakarta Predikat zona Hijau Covid-19 Dicapai, Berikut Kata Wagub Ahmad Riza

- 23 Agustus 2021, 00:04 WIB
Warga melintas di area luar Monumen Nasional (Monas) di Jakarta, Sabtu (15/5/2021). Meski kawasan Monas masih ditutup sejak awal pandemi COVID-19 pada Maret 2020 lalu, tapi tak menyurutkan minat warga memanfaatkan area luar untuk bisa berwisata di ikon ibu kota tersebut
Warga melintas di area luar Monumen Nasional (Monas) di Jakarta, Sabtu (15/5/2021). Meski kawasan Monas masih ditutup sejak awal pandemi COVID-19 pada Maret 2020 lalu, tapi tak menyurutkan minat warga memanfaatkan area luar untuk bisa berwisata di ikon ibu kota tersebut /Antara Foto/Indrianto Eko Suwarso/

PUBLIKTANGGAMUS.COM-Sinyal baik datang dari Jakarta, Kota produktif tersebut dikabarkan memasuki zona hijau covid-19. Dengan pencapaian herd immunitynya.

Jakarta disebut sudah masuki zona hijau Covid-19 pada pertengahan Agustus 2021. Hal ini disampaikan langsung oleh Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta Ahmad Riza Patria.

Riza menjelaskan kalau status hijau di Jakarta ini berhasil dicapai karena kesuksesan program vaksinasi Covid-19.

Baca Juga: Gawat Program PKH di Duga Sunat, warga Pekon Kaur Gading Tanggamus Geram

Menurutnya warga DKI Jakarta ini sudah mencapai tahap herd immunity  (kekebalan kelompok) sehingga menjadi lebih kuat dari Covid-19.

"Kita bersyukur Jakarta sudah masuk zona hijau dan sudah memenuhi herd immunity " kata Riza dikutip Pikiran-Rakyat.com dari PMJ News pada Minggu, 22 Agustus 2021.

Pria yang akrab disapa Ariza ini berharap masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan Covid-19.

Baca Juga: Tanggamus Menerapkan PPKM level 3, Pembelajaran Tatap Muka Bisa Tidaknya ini Kata Bupati Tanggamus

Dia juga meminta kebiasaan penerapan prokes menjadi kebutuhan sehari-hari.

Halaman:

Editor: Mario Widodo


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah