Mengejutkan! Sebelum Muncul Pandemi, AS Diklaim Sudah Salurkan Dana Penelitian Virus Corona di Wuhan

- 11 September 2021, 15:31 WIB
Institut Virologi Wuhan
Institut Virologi Wuhan /Publiktanggamus.com/REUTERS/THOMAS PETER

PUBLIKTANGGAMUS.COM - Beberapa waktu belakangan ini, publik digemparkan oleh berita terkait penelitian virus corona di Wuhan, China.

Dalam berita yang sudah tersebar ke seluruh dunia ini, dikatakan jika sebuah dokumen rahasia telah bocor ke publik.

Dokumen itu berisi tentang hubungan antara Amerika Serikat (AS) terhadap penelitian di Wuhan.

Baca Juga: Satu Orang Dinyatakan Tewas, 930 Warga Dievakuasi Akibat Kebakaran Hebat

AS disebutkan telah menyalurkan dana kepada China untuk menjalankan penelitian.

Hal yang menarik adalah, jika dana yang diberikan AS terjadi jauh sebelum virus corona menyebar ke seluruh dunia.

Diperkirakan dana ini digunakan untuk mempelajari wabah corona yang pada saat itu masih merupakan hal baru.

Baca Juga: Mahmoud El Araby Wafat, Bos Toshiba di Mesir yang Meningalkan Pesan Mendalam dalam Bukunya

Penelitian tersebut berlokasi di Institut Virologi Wuhan.

Halaman:

Editor: Namus Akbar Nasution

Sumber: Pikiran Rakyat Depok


Tags

Terkait

Terkini