Borussia Dortmund Vs Freiburg 5-1: Erling Haaland Akhiri Paceklik Gol Sebelum Hijrah ke Manchester City

- 15 Januari 2022, 17:36 WIB
Selain Manchester City Pemain Borussia Dortmun Erling Haaland.
Selain Manchester City Pemain Borussia Dortmun Erling Haaland. /BR Football

PUBLIK TANGGAMUS - Borussia Dortmund sukses membinasakan Freiburg dengan skor telak 5-1. Kemenangan ini pun mengakhiri paceklik gol Erling Haaland.

Hasil laga yang berlangsung Sabtu 15 Januari 2022 dini hari ini membuat Borussia Dortmund mendekati pemucak kalseman klasemen Bayern Muenchen.

Pemain Norwegia itu mencetak gol keduanya pada menit ke-75 dan menit ke-55.

Baca Juga: Manchester City Tak Tergoyahkan setelah 11 Kali Mencatatkan Kemenangan Beruntun di Liga Inggris

Dortmund kini mengumpulkan 40 poin untuk menduduki tempat kedua dalam klasemen sementara Freiburg tetap berada di urutan keempat dengan 30 poin..

Menariknya laga ini merupakan pembuktian Erling Haaland sebelum meninggalkan Borussia Dortmund ke Manchester City.

Erling Haaland kabarnya digaet 64 juta poundsterling atau sekitar Rp1,2 triliun pada musim panas nanti.

Baca Juga: Setelah Jalani 200 Laga, Pep Guardiola Beri Isyarat Tinggalkan Manchester City

Sebelumnya, Direktur Borussia Dortmund Sebastian Kehl mengkonfirmasi tengah intens berkomunikasi dengan dengan Erling Haaland guna memutuskan masa depan penyerang tersebut.

Erling Haaland menjadi incaran banyak klub besar Eropa setelah penampilan ciamiknya bersama Borussia Dortmund.

Halaman:

Editor: Syaiful Amri


Tags

Terkait

Terkini