5 Hal Penting yang Perlu Diperhatikan dari Pertandingan Liga Inggris Leicester City vs Manchester United

- 17 Oktober 2021, 08:54 WIB
Matchday kedelapan EPL antara Leicester City vs Manchester United
Matchday kedelapan EPL antara Leicester City vs Manchester United /Publiktanggamus.com/Instagram/@manchesterunited

Marcus Rashford untuk pertama kalinya masuk dalam skuat MU dalam pertandingan Liga Inggris musim ini.

Meski hanya mendapatkan kesempatan bermain selama 25 menit saja, namun Rashford menunjukan performa yang cukup baik.

Ia terlihat cukup tajam dan tidak membuang-buang waktu untuk kembali mencetak gol.

Rashford berhasil mencetak gol di menit ke-82 untuk membuat skor sementara menjadi 2-2.

Baca Juga: Setelah Dapatkan Newcastle United, Kini Pangeran Arab Ingin Beli Inter Milan

2. MU Terlalu Bermain Terbuka

MU sebenarnya membuka laga dengan baik.

Bahkan mereka dapat memimpin terlebih dahulu lewat gol dari Greenwood di menit ke-19.

Namun sayang, setelah itu, permainan MU terlihat lebih terbuka.

Mereka terlihat kesulitan menahan serangan balik dari lawan.

Halaman:

Editor: Namus Akbar Nasution

Sumber: United in Focus


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah