Simak! Manfaat Luar Biasa dari Stroberi, Bisa Cegah Kanker

- 17 Desember 2021, 08:19 WIB
Ilustrasi stroberi.
Ilustrasi stroberi. /Pexels/Engin Akyurt

 

PUBLIKTANGGAMUS.COM - Buah Stroberi merupakan salah satunya buah yang menyegarkan dan bergizi.

Seperti diketahui, memiliki kandungan antioksidan yang kuat dan tidak meningkatkan gula darah.

Alhasil buah Stroberi menjadi pilihan ideal bagi penderita diabetes.

Baca Juga: Kremasi Laura Anna Berlangsung Haru, Keanu Agl Beri Pesan: Bukti Kebaikan Itu Saya

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari situs Medical News Today, Berikut 4 Manfaat Stroberi bagi tubuh kita.

1. Mencegah Penyakit Jantung

Stroberi mungkin memiliki efek pencegahan terhadap penyakit jantung lantaran kandungan polifenolnya yang tinggi. Polifenol adalah senyawa tanaman yang baik untuk tubuh.

2. Mencegah Sembelit

Mengkonsumsi makanan seperti stroberi, anggur, semangka, dan blewah yang tinggi kadar air dan seratnya dapat membantu menghidrasi tubuh dan mempertahankan buang air besar dalam secara teratur.

Halaman:

Editor: Syaiful Amri

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkait

Terkini